Lailatul
Qadar. Dinamakan demikian; karena saat itu ketentuan takdir turun dari langit
ke bumi. Dan, dinamakan demikian karena nisbat kepada takdir. Ibadah pada malam
itu menyamai 84 tahun.
Sebagai
contoh: Apabila Anda mengucapkan, "Astaghfirullah."
Seolah Anda beristighfar sejak Anda lahir hingga usia 84 tahun.
Pada
malam itu, bumi menjadi sempit lantaran banyaknya jumlah malaikat. Pada malam itu,
malaikat turun yang jumlahnya melebihi bilangan kerikil, supaya dapat mengamini
doa kita.
Terdapat
beberapa bentuk takdir yang Allah tetapkan untuk manusia:
1.
Takdir azali
2.
Takdir tahunan
3.
Takdir harian
Anda
dapat mengubah ketetapan harian maupun tahunan dengan doa. Sebagai contoh: Apabila
Allah telah tetapkan takdir yang buruk bagi Anda tahun depan (wafatnya anak,
gagal menikah, dan seterusnya).